Memperbaiki dan memulihkan
dengan hasil terbaik.

Tentang Spesialis Bedah Plastik Rekonstruksi & Estetik

Bedah plastik adalah cabang ilmu kedokteran yang fokus pada perbaikan jaringan tubuh atau kulit yang rusak atau cacat akibat kondisi tertentu, misalnya luka bakar, kecelakaan, tumor, dan penyakit bawaan sejak lahir.

Selain klinis, tindakan bedah plastik juga komepeten mengubah bagian tubuh supaya terlihat lebih menarik (kebutuhan estetik), diantaranya:

  1. Membesarkan atau mengecilkan payudara.
  2. Memperbaiki bentuk hidung (rhinoplasty)
  3. Menghilangkan lemak pipi, dagu, perut, bokong, dan lengan
  4. Menghilangkan bekas luka
  5. Transplantasi rambut
  6. Memberi kontur (lekuk) pada wajah, paha, pinggul, dan tangan
  7. Melakukan sedot lemak (liposuction)

Klinik Spesialis Bedah dan Plastik di RS Wava Husada memiliki beragam prosedur dan teknik pembedahan yang baik untuk mengurangi risiko yang ada.

Jadwal Dokter

  • dr. Sigit Wahyu, Sp.BP-RE, MM
Jadwal Dokter Klinik Spesialis