Hasil analisa gambar
demi puluhan diagnosa.

Tentang Spesialis Radiologi

Dokter radiologi memiliki peran penting dalam pemeriksaan dan diagnosis berbagai kelainan di seluruh bidang kedokteran, dokter spesialis radiologi bekerjasama dengan dokter umum atau dokter spesialis yang menangani penyakit pasien untuk memastikan perawatan tepat, agar sesuai dengan gangguan yang Anda alami. Pemeriksaan radiologi dilakukan dengan alat yang berbeda-beda, sesuai indikasi dan permintaan dari dokter perujuk.

Segera lakukan pemeriksaan radiologi yang sudah disarankan oleh dokter, untuk mempercepat penegakan diagnosa dan penanganan lanjut yang tepat dan akurat.

Jadwal Dokter

  • dr. Minuk Pratiwi, Sp. Rad
  • dr. Erna Furaidah, Sp. Rad
  • dr. Meitty Christina Hidayati, Sp. Rad
Jadwal Dokter Klinik Spesialis