
dr. Arief Budi Santosa, Sp.JP-FIHA (Spesialis Jantung dan Pembuluh Darah) Stemi atau ST-Elevation Myocardial Infarction merupakan bagian dari penyakit arteri koroner (Penyakit Jantung Koroner/ PJK). Sebagaimana diketahui, PKJ akut memiliki tiga jenis yaitu Stemi, Non-ST segment Elevation Myocardial Infarction atau NStemi), dan UAP (Unstable Angina Pectoris). Berdasarkan penjelasan dr. Arief Budi Santosa, Sp.JP-FIHA, ciri umum…

dr. ARDIAN RIZAL, Sp.JP (K)-FIHA (Spesialis Jantung dan Pembuluh Darah) Salah satu gangguan jantung yang banyak menimpa pasien adalah penyakit Aritmia. Aritmia merupakan penyakit kelainan irama Jantung. Ia merupakan satu dari lima penyakit penyebab Stroke. Mengapa bisa demikian? dr. Ardian Rizal, Sp.JP (K) FIHA memaparkan ketika seseorang mengalami ritme Jantung yang tidak teratur (Fibrilasi Atrium)…